Tag: Cabup Klungkung
Cok Wisesa mengaku maju Pilkada Klungkung atas permintaan dari masyarakat
Walau unggul dalam perhitungan suara sementara, Cabup Nyoman Suwirta mengimbau pendukungnya jangan menyikapinya dengan eforia yang berlebihan.
KPU Klungkung sudah mempersiapkan optimal Pilkada Klungkung 2018, logistik sudah disebar ke masing-masing desa dengan pengawasan yang ketat.
KPU Klungkung menutup masa kampanye Pilkada Klungkung di Balai Budaya Ida Dewa Agung Istri Kanya, Klungkung, Sabtu (23/6) pagi.
Optimalkan Potensi untuk Tingkatkan PA
Memasuki Pilkada Klungkung yang kian dekat pada 27 Juni 2018, Tim dari pasangan Tjokorda Bagus Oka-I Ketut Mandia (Paket Bagia), Cabup-Cawabup Klungkung nomor urut 1 yang diusung PDIP-Hanura-PKPI, mematangkan kesiapan saksi yang akan ditempatkan di masing-masing Tempat Pemungutan Suara (TPS).
Pasangan Tjokorda Bagus Oka-I Ketut Mandia (Paket Bagia), Cabup-Cawabup Klungkung nomor urut 1 yang diusung PDIP-Hanura-PKPI, menggelar kampanye terbuka di Lapangan Puputan Klungkung, Rabu (20/6) sore.
Suwirta menegaskan apapun yang dilakukan asalkan punya kinerja yang baik, pemerintah pusat akan turun dan ini sudah dilakukan.
Pasangan incumbent I Nyoman Suwirta-I Made Kasta (Paket Suwasta), Cabup-Cawabup Klungkung nomor urut 2 yang diusung Gerindra-Golkar-Demokrat-NasDem, menggelar kampanye terbuka di Lapangan Puputan Klungkung, Minggu (17/6).
Suwirta mengatakan tidak perlu menyebutkan angka. Namun yang pasti peluang kemenangan sudah bisa direka-reka.
Kemarin Paparkan Visi Misi Pelayanan Publik di Hadapan Ombudsman
Pasangan Tjokorda Bagus Oka-I Ketut Mandia (Paket Bagia), Cabup-Cawabup Klungkung nomor urut 1, penuhi panggilan Ombudsman RI (ORI) Perwakilan Bali untuk tandatangani komitmen pelaksanaan pelayanan publik berkualitas, Senin (4/6) pagi.
Relawan Cabup-Cawabup Klungkung nomor urut 2, yakni I Nyoman Suwirta-I Made Kasta (Suwasta) di Desa Nyalian, Kecamatan Banjarangkan, Klungkung, menggelar acara jalan santai (jalan sehat) dan pengobatan gratis, Minggu (3/6) pagi.
Untuk menjadi seorang pemimpin tentunya yang menjadi tuntutan utama adalah perekonomian agar maju dan menjadikan masyarakat lokal tidak menjadi penonton di rumah sendiri.
Debat publik perdana Cabup–Cawabup Klungkung 2018, di Hotel Inna Grand Bali Beach, Sanur, Denpasar Selatan, Sabtu (19/5) malam berlangsung panas.
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Klungkung menggelar rapat teknis persiapan debat publik pertama di ruang rapat KPU Klungkung, Kamis (10/5) pagi.
Cabup-Cawabup Klungkung nomor urut dua, yakni I Nyoman Suwirta-I Made Kasta (Suwasta) menggelar kampanye di Kecamatan Nusa Penida, Klungkung, Selasa (8/5) pagi pukul 07.00 Wita.
Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) setiap 2 Mei merupakan hari bersejarah bagi dunia pendidikan di Indonesia.
Calon Bupati dan Wakil Bupati (Cabup-Cawabup) Klungkung 2018 dengan nomor urut dua, I Nyoman Suwirta-I Made Kasta (Paket Suwasta), menggelar santai santai di Kota Semarapura, Klungkung, Minggu (29/4).
Cabub-Cawabup incumbent I Nyoman Suwirta-I Made Kasta (Paket Suwasta) tak henti-hentinya mendapat serangan di media sosial (medsos).
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
-
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)